PT.Sumatraco Langgeng Makmur Menyelaraskan Kegiatan Produksi dengan Kebijakan dan Standar Perusahaan
www.Seputar Usaha.com.ǁSurabaya,15 Januari 2026-PT.Sumatraco Langgeng Makmur, perusahaan nasional yang bergerak di bidang produksi dan pengolahan garam, terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga kualitas, kepatuhan terhadap kebijakan internal, serta penerapan standar perusahaan dalam seluruh kegiatan operasional. Berbasis di Surabaya, perusahaan ini secara konsisten menyelaraskan proses produksi dengan prinsip tata kelola perusahaan yang baik (good corporate governance) guna…
